LANGIT7.ID-, Jakarta- - Putri Ariani belum lama ini merilis lagu baru yang diberi judul "Perfect Liar" melalui kanal Youtube-nya. Saat artikel ini ditulis, lagu "Perfect Liar" sudah diputar lebih dari 500.000 kali dan berhasil menjadi trending of music Youtube dengan menempati posisi ke-6.
Penyanyi jebolan America's Got Talent (AGT) 2023 ini berharap masyarakat menyukai lagu terbarunya ini.
"Udah dengar 'Perfect Liar' belum nih? Let's go ramaikan! Semoga kalian suka lagi terbaru Putri ya," doa gadis asal Yogyakarta ini melalui akun Instagram miliknya, dikutip Senin (6/11/2023).
Lagu "Perfect Liar" yang ditulis dan digubah oleh Putri ini bercerita tentang ketegaran seorang wanita yang begitu mencintai pasangannya yang penuh dengan kebohongan.
Baca juga:
Karir Makin Moncer, Putri Ariani Tampil di MotoGP MandalikaPutri merilis lagu terbarunya ini pada Jumat, 3 November 2023 di Youtube dan hingga kini sudah menjadi trending di posisi ke-6.
Lirik lagu Perfect Liar
I thought my life was done
When we broke up, and I
I kind of feel desperate
When we were separate
Without you
Without you
Connected to my pain
I try to understand
Sometimes i missing you
but then i hating you
I miss you
I hate you
Talk to my mirror
Think i'm crazy
Alone in a night, oh
If remembering you is hurt
I have to move on
Now i know
When you said to me i love you
You're perfect liar
Don't need to give anything
I can love myself better
Yes, I can love myself better
Connected to my pain
I tried to understand
Sometimes i missing you but then i hated you
I miss you
I hated you
Talk to my mirror
Think i'm crazy
Alone in a night, no
If remembering you is hurt
I have to moved on
I love you, you are perfect liar
Don't need to give anything
I can love myself better
You said to me i love you
You are perfect liar
Don't need to give anything
I can love myself better oh
I can love myself better ohh
I can love myself better
(ori)