Sejumlah elemen masyarakat yang tergabung dalam Relawan Bhinneka Tunggal Ika menggelar vaksinasi massal dengan 1.000 dosis vaksin Sinovac di BG Junction Surabaya.
Warga Tegalrejo Yogyakarta patungan membeli ambulans untuk penanganan kegawatdaruratan. Kendaraan layanan kesehatan ini merupakan hasil swadaya masyarakat.
Dompet Dhuafa merangkul relawan menggelar sunatan massal di Kabupaten Timor Tengah Selatan, Pulau Timor, NTT. Mereka juga melakukan pemeriksaan kesehatan warga.
Relawan MRI dan Pepes berbagi makanan untuk santri pesantren. Kegiatan ini bagian dari perayaan Jumat Berkah sekaligus program Beri Makan Gratis (Beriman).
Sejumlah warga menjadi relawan Satgas Prokes PON XX Papua. Mereka ikut serta memantau pencegahan penularan Covid dengan mengedukasi warga memakai masker.
Detik-detik pembukaan PON XX, ratusan relawan bersihkan Stadion Lukas Enembe. Sedikitnya ada 200 orang yang siap menjaga kebersihan di kompleks olahraga itu.
Relawan Masyarakat Relawan Indonesia (MRI) Semarang menggelar Bazar Suka-Suka. Warga bisa membeli pakaian bagus dengan harga murah, bahkan seikhlasnya.
Sejumlah relawan muslim dari Muhammadiyah ikut membantu pemakaman pasien Covid-19 non-Islam. Sebab kehadiran ummat harus bisa membawa manfaat bagi sesama.
Kunci bertahan hidup selama krisis pandemi Covid-19 adalah saling peduli dan gotong royong. Karenanya, Gerak Bareng menggagas program Tetangga Bantu Tetangga.