Muncul wacana serangga dan ulat sagu menjadi menu alternatif program Makan Bergizi Gratis (MBG). Wacana inipun mendapat banyak tanggapan dari masyarakat.
Takjil menjadi salah satu hidangan yang ditunggu-tunggu saat berbuka puasa. Umumnya menu takjil disajikan dalam porsi kecil dengan rasa yang manis juga segar
Dietisien dari FKKMK UGM, Tony Arjuna, menyarankan agar orang yang berpuasa memilih makanan yang lambat dicerna, seperti protein dari daging, ikan, dan ayam, serta karbohidrat kompleks dari nasi merah, ubi, sereal, dan roti gandum utuh.
Islam mensyaratkan makanan yang dikonsumsi seorang muslim haruslah halal dan thayyib. Lalu bagaimana kriteria makanan halal dan thayyib?Dokter Spesialis Gizi, Kunkun K. Wiramihardja, menjelaskan kriteria makanan yang halal dan thayyib menurut Al-Qur'an dan ilmu gizi.
Di era modern ini, banyak perusahaan kesehatan memproduksi suplemen guna mencukupi kebutuhan vitamin bagi tubuh manusia. Namun apakah dengan adanya suplemen dapat menggantikan makanan yang mengandung zat sama?
Kendati membatasi jumlah konsumsi makanan, namun makanan yang dikonsumsi harus mempunyai kontribusi lengkap bagi sumber karbohidrat, protein, lemak, sayur, dan buah sebagai sumber vitamin dan mineral.
Ada 3 manfaat dari matcha sebagai minuman kesehatan. Ahli kesehatan mengungkapkan, minuman ini serupa dengan teh hijau tapi memiliki kandungan terkonsentrasi.
Kualitas makanan yang dikonsumsi oleh manusia ternyata dapat mempengaruhi fungsi otak, sehingga makanan yang dikonsumsi harus dipastikan memiliki gizi yang seimbang.
Terlepas dari itu, panas yang terik bisa berefek merugikan bagi kesehatan. Kondisi tersebut dapat menyebabkan dehidrasi, kram panas, kelelahan, dan sengatan panas.