Alderley Edge, desa mewah di Inggris yang jadi magnet bintang sepakbola Premier League. Dari David Beckham hingga Erling Haaland memilih tinggal di sini. Intip gaya hidup glamornya!
Hasil pertandingan Liverpool vs Brentford di Liga Inggris pekan ini: The Reds menang 2-0 berkat gol Darwin Nunez di injury time. Kemenangan ini membuat Liverpool kokoh di puncak klasemen Liga Inggris 2024. Simak hasil lengkap dan highlight pertandingannya.
Patrick Kluivert ajak gelandang Liga Inggris Jairo Riedewald ke Timnas Indonesia. PSSI proses naturalisasi pemain Crystal Palace demi Skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Arsenal mengincar bek kiri andalan Crystal Palace, Tyrick Mitchell, untuk memperkuat skuad mereka. Namun Palace bersikukuh mempertahankan pemain kunci ini meski ada ketertarikan dari The Gunners. Mitchell yang tampil konsisten musim ini menjadi incaran potensial Arsenal yang butuh tambahan kekuatan di lini pertahanan kiri mereka.
Man Utd mengalami kekalahan lagi di laga Liga Primer Inggris. Setan Merah kali ini dihajar Wolverhampton Wanderers 0-2, Jumat (27/12/2024) dini hari wib.
Bintang Premier League, Danilo, mengalami cedera pergelangan kaki mengerikan saat pertandingan pembuka musim Nottingham Forest vs Bournemouth. Pertandingan tertunda 7 menit. Danilo ditandu keluar dan digantikan Adam Yates. Forest unggul lewat gol Chris Wood, tapi Bournemouth menyamakan kedudukan melalui Semenyo. Laga berakhir 1-1. Danilo diprediksi absen lama akibat cedera serius ini.
Mohamed Salah mencetak sejarah dengan menjadi pencetak gol terbanyak di hari pembukaan Premier League. Gol ke-9 nya dalam laga pembuka musim mengantarkan Liverpool menang 2-0 atas Ipswich. Salah kini memimpin sendirian, melampaui rekor Alan Shearer, Frank Lampard, dan Wayne Rooney. Pelatih Arne Slot memuji dedikasi Salah dalam menjaga kondisi fisiknya, memprediksi karier panjang bagi pemain Mesir tersebut.
Arsenal berhasil unggul terlebih dahulu di babak pertama atas Manchester United melalui gol yang diciptakan Leandro Trossard usai dirinya menerima umpai dari Kai Havertz.
Liverpool gagal kembali ke puncak klasemen Liga Premier usai bermain imbang melawang Manchester United dengan skor 2-2. Kedua tim pun saling menyerang sepanjang berjalannya pertandingan.
Liverpool berhasil menyamakan kedudukan 2-2 atas Manchester United dalam pertandingan Liga Premier. Gol tercipta melalui tendangan kotak penalti Mohamed Salah.
Manchester United berhasil unggul 2-1 atas Liverpool di Old Trafford dalam pertandingan Liga Premier. Gol tercipta dari tendangan luar kotak pinalti Bruno Fernandes dan Mainoo.
Liverpool (The Reds) dan Manchester United (The Red Devil) saling menyerang pada pertandingan babak pertama Liga Premier. Dalam pertandingan ini Liverpool berhasil unggul 1-0 melalui tendangan akrobatik Luis Diaz.