Suami harus pengertian dan saling memahami dengan tidak memberikan pekerjaan di luar kemampuan. Suami harus memiliki sifat tenggang rasa dan timbang diri.
Seorang sahabat bernama Salman al-Farisi mempunyai adik perempuan yang menikah dengan Abu Dzar al-Ghifari, satu hari Salman datang menengok adiknya di rumah Abu Dzar dan mendapati penampilan adiknya tidak rapi.
Seorang suami memiliki kewajiban menggauli istrinya dengan baik. Jika tanggung jawab sudah terabaikan, maka lahirlah ketidakharmonisan dalam rumah tangga.
Jari tengah bersifat netral dan ada di semua kalangan, tidak di kanan dan tidak juga di kiri, di antaranya TNI, cendekiawan, dan juga ulama. Mereka tidak kemana-mana, tapi ada di mana-mana.
Rasulullah SAW ketika hendak dicabut nyawanya, kemudian mencelupkan tangannya dan diusap ke wajahnya seraya berdoa ya Allah, mudahkan saya dalam sakaratul maut.
Diibaratkannya suami istri seperti pakaian, apa maknanya, pertama pakaian menjadi kebanggan. Artinya, seorang suami harus bisa menjadi kebanggan istri begitupun sebaliknya.
Sambil berkelakar, beliau menyebutkan kalau hanya faktor cantik, tak ubahnya cinta seorang bajak laut. Di mana ada yang lebih cantik, di situlah kapal berlabuh.
Sedangkan di antara tanda kiamat besar adalah matahari terbit dari barat, jika matahari terbit dari arah barat, maka tertutuplah pintu taubat. Kata Nabi, hari itu adalah hari di mana iman tidak berguna lagi bagi seseorang, beriman tidak akan ada gunanya lagi.
Fenomena kehidupan dapat dijadikan sebagai nasehat. Seluruh aspek yang terjadi adalah sekolah kehidupan yang terbaik untuk dijadikan sebagai ibrah (hikmah).
bangsa ini memerlukan orang pintar dan lebih penting pula perlu orang-orang benar. Kalau cuma pintar, tetapi tidak benar kata Zainuddin MZ, maka tidak dapat menjalankan amanah dengan adil dan maksimal.
Pangkat dan titel yang paling tinggi adalah almarhum, jika sadar akan hal tersebut tentunya banyak manusia dalam mengejar jabatan dan harta dengan mengedepankan nilai-nilai agama dan norma.
Setiap Muslim pasti ingin merasakan nikmat dan manisnya iman kepada Allah SWT. Namun sayangnya tak semua Muslim bisa merasakannya. Almarhum KH Zainuddin MZ menyampaikan ada tiga syarat agar kita bisa merasakan manisnya iman.