Presiden Prabowo Subianto meminta perubahan total desain Ibu Kota Nusantara agar lebih megah dan grande. OIKN siap koordinasi dengan Kementerian PUPR untuk review desain dengan anggaran Rp48,8 triliun. Target IKN jadi pusat pemerintahan 2028 tetap on track.
Presiden Prabowo Subianto telah melantik Basuki Hadimuljono sebagai Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN), Selasa (5/11/2024) di Istana Negara, Jakarta.
Viral video yang menunjukkan keisengan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono saat perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumana Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono menyatakan semua stadion, baik stadion utama maupun stadion latihan untuk pertandingan
Basuki menuturkan bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memberikan arahan agar jajarannya melakukan survei terkait kebutuhan hunian di IKN. Dengan demikian, ASN diharapkan bisa memiliki pilihan antara rumah tapak atau apartemen.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama mitra kerja dan Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) terus melanjutkan pembangunan sejumlah proyek jalan tol dalam rangka peningkatan konektivitas.
Kehadiran Jembatan Kaca Seruni Point di Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Bromo-Tengger-Semeru, Jawa Timur diharapkan menjadi destinasi wisata adrenalin bagi wisatawan KSPN Bromo-Tengger-Semeru.
Menteri Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono mengatakan penataan kawasan Bendung Karet Tirtonadi, menjadi salah satu upaya untuk mengedukasi publik tentang pentingnya air dan pengelolaan sumber-sumber air yang berkelanjutan.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mulai menyiapkan proyek pembangunan Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) wilayah 1B dan 1C Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Pertama, untuk kaligrafi asmaul husna yang ada pada dinding masjid agar diperbaiki dengan mengganti ukuran tulisannya yang lebih besar dan warna hitam, sehingga mudah terbaca oleh jamaah masjid, kata Basuki
Pembangunan Auditorium Brawijaya mulai dibangun pada Oktober 2021 dengan tinggi enam lantai dilengkapi semi basemant. Selain auditorium, bangunan ini juga dimanfaatkan untuk Gedung Rektorat.