Ada 7 cara memperpanjang usia pakai aki mobil. Ternyata umur aki mobil bisa lebih pendek di kondisi cuaca panas, karena penguapan dari cairan tersebut.
Bau benda terbakar pada kendaraan menandakan adanya kerusakan. Bila muncul kondisi tersebut, segera bawa ke bengkel atau lakukan lah langkah perbaikan.
Ada 5 tips memperpanjang usia pakai mobil. Pemilik kendaraan jangan buru-buru ganti mobil baru, karena usia pakai mobil bisa lebih lama dengan perawatan tepat.
Ada 6 bagian mobil yang bisa dicek berkala secara mandiri. Pengecekan bagian ini yang juga biasanya dilakukan mekanik untuk memastikan kesehatan mobil.
Ada 3 rekomendasi alat poles mobil, sehingga tak hanya mengandalkan obat kilap. Perlengkapan ini sangat mendukung hasil akhir warna cat mobil yang dipoles.
Ada 3 tanda yang menandakan kendaraan harus segera di tune-up. Salah satu tips perawatan mobil yang tepat tak boleh sampai terlewat servis rutin di bengkel.
Ada 4 tips menjaga keawetan interior mobil. Menjaga interior kendaraan ini penting dilakukan mengingat masih banyak pemilik kendaraan yang malas melakukannya.
Ada banyak obat khusus untuk membuat irit konsumsi BBM hingga 50 persen. Namun, para pemilik kendaraan tidak dianjurkan untuk menggunakannya produk tersebut.
Ada 5 bagian di kendaraan yang perlu dicek rutin saat musim hujan. Sebab fungsinya sangat vital untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan ketika berkendara.
Helm merupakan salah satu benda yang wajib dipakai saat mengendarai sepeda motor agar tetap aman. Maka itu, merawat helm menjadi hal yang penting untuk diperhatikan.
Terdapat cara menyalakan AC mobil dengan benar. Jangan sampai fungsi pengontrol sirkulasi sekaligus pendingin udara mobil cepat rusak karena salah pemakaian.
Ada 7 tips berkendara mobil saat musim hujan. Kondisi ini harus dipahami oleh masyarakat yang memiliki mobilitas tinggi agar tetap mengutamakan keselamatan.