kalender Kamis, 13 Februari 2025
Kumpulan berita

Quraish Shihab

TAG TERKINI
Tafsir Al-Qur'an: Metode Tahliliy dan Maudhu'iy
Edukasi & Pesantren 10 Februari 2025 - 17:30 WIB

Banyak cara pendekatan dan corak tafsir yang mengandalkan nalar. Ada yang membagi metode tafsir menjadi empat macam metode, yaitu tahliliy, ijmaliy, muqaran dan maudhu'iy.

Tafsir Al-Qur'an: Keistimewaan dan Kelemahan Corak Ma'tsur
Edukasi & Pesantren 08 Februari 2025 - 17:38 WIB

Mereka mengandalkan bahasa, serta menguraikan ketelitiannya adalah wajar. Karena, di samping penguasaan dan rasa bahasa mereka masih baik, juga karena mereka ingin membuktikan kemukjizatan Al-Quran dari segi bahasanya.

Ini Mengapa Timbul Keanekaragaman dalam Penafsiran Al-Quran
Edukasi & Pesantren 05 Februari 2025 - 17:00 WIB

Mutlak perlu untuk memperhatikan penjelasan-penjelasan Nabi tersebut dalam rangka memahami atau menafsirkan firman-firman Allah. Dengan begitu, tidak terjadi penafsiran yang bertentangan dengannya.

Sejarah Perkembangan Tafsir dan 6 Corak Penafsiran
Edukasi & Pesantren 31 Januari 2025 - 17:19 WIB

Kalau pada masa Rasul SAW para sahabat menanyakan persoalan-persoalan yang tidak jelas kepada beliau, maka setelah wafatnya, mereka terpaksa melakukan ijtihad, khususnya mereka yang mempunyai kemampuan semacam 'Ali bin Abi Thalib, Ibnu 'Abbas, Ubay bin Ka'ab, dan Ibnu Mas'ud.

Al-Quran di Tengah Perkembangan Ilmu: Perbedaannya dengan Sains
Edukasi & Pesantren 28 Januari 2025 - 17:30 WIB

Dewasa ini diakui oleh ahli-ahli sejarah dan ahli-ahli filsafat sains bahwa sejumlah gejala yang dipilih untuk dikaji oleh komunitas ilmuwan sebenarnya ditentukan oleh pandangan terhadap realitas atau kebenaran yang telah diterima oleh komunitas tersebut.

Memahami Al-Quran di Masa Kini Menurut Quraish Shihab
Edukasi & Pesantren 27 Januari 2025 - 16:55 WIB

Seseorang tidak dapat membenarkan satu teori ilmiah atau penemuan baru dengan ayat-ayat Al-Quran. Kalau demikian, apakah Al-Quran harus dipahami sesuai dengan paham para sahabat dan orang-orang tua kita dahulu?

jadwal-sholat
Jadwal Sholat
JAKARTA, Kamis 13 Februari 2025
Imsak
04:30
Shubuh
04:40
Dhuhur
12:10
Ashar
15:24
Maghrib
18:19
Isya
19:30
Lihat Selengkapnya