Hari Pertama Buka, Ragunan Langsung Diserbu Pengunjung
Garry Talentedo Kesawa
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 14:19 WIB
Gubernur DKI Anies Baswedan saat mengunjungi Ragunan. (foto: instagram/ @ragunanzoo)
Taman Margasatwa Ragunan langsung diserbu penggunjung setelah sempat ditutup karena pandemi Covid-19.
Sedikitnya 3.000 pengunjung memadati Ragunan pada Sabtu (22/10) sejak pembukaan kembali pada PPKM Level 2.
Staf Pelayanan dan Informasi Kehumasan Taman Margasatwa Ragunan (TMR) Wahyudi Bambang saat ditemui mengatakan, sejak dibuka pukul 07.00 hingga 12.00 WIB ada 3.613 pengunjung.
Menurutnya, jumlah itu diperkirakan terus bertambah hingga sore.
Baca juga: Wisatawan Muslim Wajib Coba Tempat Makanan Halal Ini di Singapura
"Hingga siang ini tercatat 3.613 orang yang sudah masuk dan untuk yang sudah mendaftar sekitar 8.000 orang. Kita tidak tahu apakah semuanya masuk atau gimana, nanti kita lihat pada penutupan pukul 14.30 WIB," kata Wahyudi.
Menurut Wahyudi, pendaftaran secara daring (online) menjadi prosedur pengunjung untuk memasuki kebun binatang tersebut.
Sedikitnya 3.000 pengunjung memadati Ragunan pada Sabtu (22/10) sejak pembukaan kembali pada PPKM Level 2.
Staf Pelayanan dan Informasi Kehumasan Taman Margasatwa Ragunan (TMR) Wahyudi Bambang saat ditemui mengatakan, sejak dibuka pukul 07.00 hingga 12.00 WIB ada 3.613 pengunjung.
Menurutnya, jumlah itu diperkirakan terus bertambah hingga sore.
Baca juga: Wisatawan Muslim Wajib Coba Tempat Makanan Halal Ini di Singapura
"Hingga siang ini tercatat 3.613 orang yang sudah masuk dan untuk yang sudah mendaftar sekitar 8.000 orang. Kita tidak tahu apakah semuanya masuk atau gimana, nanti kita lihat pada penutupan pukul 14.30 WIB," kata Wahyudi.
Menurut Wahyudi, pendaftaran secara daring (online) menjadi prosedur pengunjung untuk memasuki kebun binatang tersebut.