Langit7.id - Dakwah, Al-Quran, Berita Terkini dan Tafsir
Dapatkan Update berita LANGIT7.ID
melalui notifikasi browser Anda.
kalender Ahad, 26 Oktober 2025
home global news detail berita

One Way Diterapkan, Ini Jalur Alternatif ke Cirebon dan Jateng

mahmuda attar hussein Kamis, 05 Mei 2022 - 12:20 WIB
One Way Diterapkan, Ini Jalur Alternatif ke Cirebon dan Jateng
Ilustrasi jalan alternatif untuk arus balik. (Foto: Istimewa).
LANGIT7.ID, Jakarta - Polri kembali menerapkan sistem one way di sepanjang Jalan Tol Palimanan hingga Jakarta Cikampek. Para pengendara yang menuju Cirebon dan Jateng bisa melalui jalur alternatif ini.

Kadiv Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan, kendaraan yg akan mengarah ke Bandung dan Cikampek diberikan relaksasi satu lajur.

"Apabila kepadatan arus berkurang, rekayasa one way akan diakhiri lebih cepat dari jadwal yang sudah ada, namun kalau semakin padat, one way dari gerbang tol Palimanan utama km 188 sampai dengan toll Jakarta Cikampek km 47 tanpa relaksasi dan diperpanjang waktunya," kata Irjen Pol Dedi dalam keterangannya, Kamis (5/5/2022).

Baca Juga: Rencana Rekayasa Arus Balik, One Way di Gerbang Tol Palimanan

Adapun kendaraan dari arah barat menuju timur bisa melewati sejumlah jalur alternatif. Berikut jalan yang bisa dilalui pengendara yang menuju ke Cirebon dan arah ke Jateng:

1. Keluar GT Karawang barat, Jalan Raya Pantura, - jalan Raya Klari - Kosambi - Cikamprk - jomin - pantura.

2. Keluar GT Kartim- kalri - pasar Kosambi - jomin - pantura.

3. Keluar GT cikopo - sp jomin - pantura.

(bal)
  • Bagikan Artikel Ini :
TOPIK TERKAIT
BERITA TERKAIT
jadwal-sholat
Jadwal Sholat
JAKARTA, Ahad 26 Oktober 2025
Imsak
04:01
Shubuh
04:11
Dhuhur
11:40
Ashar
14:52
Maghrib
17:49
Isya
18:59
Lihat Selengkapnya
QS. Ali 'Imran:64 Langit 7 Cahaya Menuju Kebaikan
قُلْ يٰٓاَهْلَ الْكِتٰبِ تَعَالَوْا اِلٰى كَلِمَةٍ سَوَاۤءٍۢ بَيْنَنَا وَبَيْنَكُمْ اَلَّا نَعْبُدَ اِلَّا اللّٰهَ وَلَا نُشْرِكَ بِهٖ شَيْـًٔا وَّلَا يَتَّخِذَ بَعْضُنَا بَعْضًا اَرْبَابًا مِّنْ دُوْنِ اللّٰهِ ۗ فَاِنْ تَوَلَّوْا فَقُوْلُوا اشْهَدُوْا بِاَنَّا مُسْلِمُوْنَ
Katakanlah (Muhammad), “Wahai Ahli Kitab! Marilah (kita) menuju kepada satu kalimat (pegangan) yang sama antara kami dan kamu, bahwa kita tidak menyembah selain Allah dan kita tidak mempersekutukan-Nya dengan sesuatu pun, dan bahwa kita tidak menjadikan satu sama lain tuhan-tuhan selain Allah. Jika mereka berpaling maka katakanlah (kepada mereka), “Saksikanlah, bahwa kami adalah orang Muslim.”
QS. Ali 'Imran:64 Langit 7 Cahaya Menuju Kebaikan