FIFPro mendesak AFC untuk melakukan intervensi terkait masalah di internal PSSI yang memberhentikan Liga 2 dan Liga 3. FIFPro menilai intervensi dari pihak AFC perlu dilakukan lantaran persepakbolaan Indonesia tengah kacau.
Asosiasi Pesepakbola Profesional Indonesia (APPI) menyayangkan PSSI menghentikan kompetisi lanjutan Liga 2. APPI menilai, keputusan federasi menghentikan Liga 2 berdasarkan kesepakatan sebagian besar klub anggota Liga 2 tidak disertai dengan alasan jelas.
Federasi sepak bola Indonesia, PSSI melalui Head of Referee Andesit Listyanto memastikan bahwa pihaknya sudah membayar honor wasit yang bertugas di Liga 3.
Iriawan mengultimatum wasit-wasit untuk memperbaiki kinerjanya, agar bisa mencontoh sosok wasit Thoriq Alkatiri yang bisa menjadi anutan bagi pengadil lapangan hijau.
Pemilik Farmel FC Eko Setyawan memberi tanggapan terkait pertandingan yang dianggap kontroversial saat timnya menang telak 3-0 atas Persikota Tangerang, pada Minggu (6/3) di Stadion Delta, Sidoarjo di babak 16 besar Liga 3 2021/2022.
Pemilik Persikota Tangerang Prilly Latuconsina kecewa dengan kepemimpinan wasit saat timnya kalah telak dari Farmel FC dengan skor 3-0 di babak 16 besar Liga 3 2021/2022, di Stadion Delta, Sidoarjo pada Ahad (6/3/2022).
Sleman United berhak tampil di putaran nasional setelah berhasil lolos menghadapi puluhan klub lain yang juga berjuang untuk lolos ke Liga 3 putaran nasional.
Dalam surat keputusan Nomor: 001/KOMDIS/PSSI-JTM/XI/2021, dijelaskan bahwa Yopi melakukan percobaaan suap di pertandingan NZR Sumbersari lawan Gresik Putra pada 12 November lalu.
Yopy memberi iming-iming uang sejumlah Rp70 juta hingga Rp100 juta agar Gresik Putra mengalah kepada NZR Sumbersari. Yopy melakukannya untuk keperluan taruhan judi bola online atas perintah David dan Billy.