Gunung Api Dukono di Halmahera Utara, Maluku Utara kembali erupsi, Kamis (30/11/2023) pukul 08.04 WIT. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan tinggi letusan 1.200
Gunung Ibu di Halmahera Barat, Maluku Utara mengalami erupsi, Minggu (6/8/2023) pukul 12.44 WIT. Laporan dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG)
Pemerintah menganugerahkan gelar Pahlawan Nasional kepada Salahuddin bin Talibuddin dari Maluku Utara. Masayarakat mengenalnya dengan nama Haji Salahuddin.
Tokoh masyarakat Desa Durjela, Herman G Barend menjelaskan, alasan tempat ini dinamakan sebagai Pantai Air Buaya karena di dalam kawasan pantai terdapat air yang dahulunya menjadi tempat hidup buaya.
Nasi jaha merupakan makanan khas Manado yang juga menjadi hidangan Lebaran masyarakat Maluku Utara. Berbentuk seperti lontong, namun memiliki cita rasa yang berbeda.
Bagi masyarakat Indonesia Timur tepatnya Maluku Utara biasanya menu yang menjadi andalan ketika berbuka adalah Lalampa yang terbuat dari beras ketan dan ikan cakalang.
Kedalaman gempa mencapai 10 kilometer dan tidak berpotensi tsunami. Gempa dirasakan pada skala MMI III-IV di Galela, III di Tobelo, dan II-III di Bitung.
Kegiatan STQN di Sofifi berpusat di venue utama, Masjid Raya Shafful Khairat. Rumah ibadah tersebut menjadi ikon religi Maluku Utara untuk menyambut kontingen.
PLN telah menyiapkan pengamanan sistem berlapis baik pasokan dari infrastruktur pendukung untuk menunjang kebutuhan listrik di Sofifi, Maluku Utara tempat STQ Nasional dihelat
Sebanyak 20 kafilah asal Jawa Tengah akan mengikuti Seleksi Tilawatil Quran (STQ) nasional ke-XXVI di Maluku Utara. Mereka akan bertanding di beberapa cabang, yakni seni baca Alquran, hafalan Alquran, tafsir Alquran dan cabang musabaqoh al hadist.
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas berharap pelaksanaan Seleksi Tilawatil Quran Nasional XXVI 2021 di Sofifi, Maluku Utara menjadi momentum membumikan semangat Islam yang penuh rahmat dan damai.
PLN memperkuat pasokan kelistrikan melalui jaringan SUTM pada sistem kelistrikan Sofifi sebagai guna memastikan keandalan pasokan listrik selama gelaran STQ berlangsung.